Dinas Pendidikan melaksanakan urusan pendidikan agar terwujudnya layanan prima yang berbasis imtak dalam rangka menghasilkan tamatan yang berkualitas, produktif, mandiri, dan kompetitif.
Dataset ini berisi nilai rata-rata Hasil Ujian Nasional di Provinsi DKI Jakarta Penjelasan mengenai variabel pada data ini : 1. jenis sekolah/ jenjang : jenjang sekolah peserta ujian nasional 2. status sekolah : status sekolah peserta ujian nasional 3. mata_pelajaran : mata pelajaran ujian nasional 4. nilai_rataan_ujian : nilai rata-rata ujian nasional